Tryout.id
Manfaat Kencur yang Ampuh untuk Kesehatan

Manfaat Kencur yang Ampuh untuk Kesehatan

19 Jun 2023
550x
Ditulis oleh : Admin

Sudah tahukah anda manfaat kencur yang begitu banyak kandungan nutrisinya untuk tubuh kita? Dahulu tanaman ini sering diolah dan dijadikan obat untuk berbagai macam penyakit.

Orang Indonesia berhasil memerangi berbagai macam penyakit dengan resep obat tradisional, dan salah satunya dengan mengandalkan manfaat kencur.

Bahkan beberapa orang masih menggunakan obat tradisional ini untuk mengobati berbagai macam penyakit. Penasaran bukan? Yuk kita cari tahu disini!

Kencur memiliki nama ilmiah Kaempferia galangal. Kencur kerap digunakan untuk obat tradisional terutama sebagai obat batuk yang bisa mengencerkan dahak. Kencur memiliki rasa yang pedas dan khas.

Melansir dari webmd.com dalam 1 sendok makan kencur kering terdapat sejumlah kandungan gizi yang menyehatkan, yaitu :

  • Kalori 6
  • Protein 0 gram
  • Lemak kurang dari 1 gram
  • Karbohidrat 1 gram
  • Serat kurang dari 1 gram
  • Gula 0 gram

Rempah tanaman ini memang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

Manfaat kencur untuk kesehatan

Kencur sering digunakan untuk menghilangkan sakit perut, melancarkan sistem peredaran darah, mengobati masuk angin, dan mengurangi pembengkakan.

Berikut ini berbagai macam manfaat kencur untuk kesehatan yang sayang untuk dilewatkan begitu saja :

  • Meningkatkan energi tubuh
  • Mengatasi kelelahan
  • Meningkatkan nafsu makan
  • Mengurangi kolesterol jahat
  • Sebagai antioksidan
  • Sebagai obat batuk
  • Mengurangi kembung
  • Mengobati otot yang bengkak atau terkilir
  • Meredakan sakit maag
  • Melangsingkan tubuh
  • Sebagai obat sakit kepala
  • Mengobati penyakit diare
  • Mencegah jerawat
  • Meningkatkan produksi sel sperma
  • Mencegah penuaan dini
  • Mencegah pertumbuhan kanker
  • Merangsang pertumbuhan sel otak
  • Melancarkan pernafasan
  • Menjaga kesehatan jantung
  • Menghilangkan ketombe
  • Menurunkan demam
  • Mengurangi gejala peradangan sendi
  • Melancarkan sirkulasi darah
  • Mengatasi penyakit kulit
  • Membantu menjaga kesehatan mental
  • Mencegah karies gigi

Itulah beberapa manfaat kencur untuk kesehatan tubuh. Satu hal yang perlu diingat, beberapa manfaat kencur di atas masih bersifat dugaan. Atinya tidak semua orang bisa merasakan manfaat tersebut. Tentu saja kita perlu menghindari penggunaan tanaman ini jika memiliki alergi terhadap rempah ini.

Jangan mengkonsumsi berlebihan rempah ini, tentu saja diharapkan agar bisa merasakan manfaat kencur lebih optimal.

Berita Terkait
Baca Juga:
Makanan yang Ampuh untuk Penderita Diabetes Di Pagi Hari

Makanan yang Ampuh untuk Penderita Diabetes Di Pagi Hari

Tips      

24 Jan 2022 | 691


Manfaat sarapan memang masih belum diketahui secara pasti. Ada yang mengatakan bisa bermanfaat untuk menurunkan berat badan, ada pula yang menyebut itu hanya mitos. Namun, dibalik ...

Penjelasan Tentang Blockchain dan Perbedaan dengan Cryptocurrency

Penjelasan Tentang Blockchain dan Perbedaan dengan Cryptocurrency

Tekno      

20 Okt 2022 | 297


Blockchain adalah teknologi yang terkait dengan kriptografi dan sedang dikembangkan untuk memungkinkan sistem penyimpanan data digital. Bitcoin dan cryptocurrency lainnya terkait langsung ...

Cara Mudah Mencari Lowongan Pekerjaan Di HHRMA Bali

Cara Mudah Mencari Lowongan Pekerjaan Di HHRMA Bali

Tips      

16 Agu 2022 | 371


Seperti yang kita ketahui Bali adalah pusat pariwisata terpopuler di Indonesia yang banyak sekali dikunjungi oleh wisatawan, baik lokal maupun asing. Bali memang terkenal akan keindahan ...

Seorang Jurnalis " Shireen"

Seorang Jurnalis " Shireen"

Politik      

16 Mei 2022 | 511


Masih segar dalam ingatan. Wajah sejuk itu menghiasi layar TV dengan background bangunan berkubah keemasan Masjid Al Aqsa. Itulah sosok Shireen Abu Akleh! Jurnalis senior Al Jazeera ...

6 Makanan Khas Lombok yang Nikmat dan Menggugah Selera Bikin Ketagihan

6 Makanan Khas Lombok yang Nikmat dan Menggugah Selera Bikin Ketagihan

Kuliner      

15 Jun 2022 | 265


Bila mеngіngаt mengenai Pulаu Lоmbоk, mаkа уаng tеrlіntаѕ dі ріkіrаnmu umumnya adalah сuаса уаng sangat panas dаn реmаndаngаn уаng еkѕоtіѕ. Tapi ара ...

Teknologi Smart Led Bisa Dinyalakan Menggunakan Wifi

Teknologi Smart Led Bisa Dinyalakan Menggunakan Wifi

Tekno      

29 Okt 2022 | 296


Setiap rumah membutuhkan pencahayaan yang baik, itu penting. Karena Anda dapat menciptakan suasana santai dan menyenangkan dengan pencahayaan yang tepat, bahkan dapat membantu Anda menjadi ...

Copyright ©2024 WarungInformasi.com - All rights reserved