rajaseo
Hampir Mustahil Ekonomi 2022 Membaik, Harga Barang Akan Naik

Hampir Mustahil Ekonomi 2022 Membaik, Harga Barang Akan Naik

4 Jan 2022
995x
Ditulis oleh : Admin

Orang-orang berharap, kehidupan di segala sisi dapat lebih baik dan lebih menyenangkan tahun 2022. Artinya, berbagai beban ­keseharian terkait kebutuhan ekonomi dapat berkurang bahkan tidak ada lagi tahun ini. Apakah mungkin?

Bisa dipastikan, kecil ke­mungkinannya atau tidak mungkin hal itu terjadi. Salah satu penyebabnya adalah rencana pemerintah menghapuskan peredaran bahan bakar minyak (BBM) Premium dan Pertalite.

Direktur Pembinaan Usaha Hilir Migas Soerjaningsih mengatakan, kebijakan itu akan diberlakukan sebagai ­upaya memperbaiki kondisi lingkungan.

“Kita memasuki masa transisi ketika Premium (RON 88) akan digantikan dengan Pertalite (RON 90), sebelum akhirnya kita akan menggunakan BBM yang ramah lingkungan,” ujar Soerjaningsih, Kamis 23 Desember 2021.

Akan tetapi, jika tidak ada BBM jenis itu, masyarakat harus membeli jenis BBM lain yang harganya lebih mahal yaitu Pertamax.

Bisa diduga, penghapusan Premium dan Pertalite akan menimbulkan kenaikan harga-harga dan turunnya daya beli masyarakat.

Diketahui, saat ini jenis Premium dan Pertalite mendominasi penjualan BBM. Bahan bakar itu dipakai dalam kegiatan produktif dan konsumtif masyarakat seperti untuk transportasi kendaraan pribadi dan kendaraan umum.

(hajinews)

Berita Terkait
Baca Juga:
Cara Mengecilkan Pori-pori di Wajah Secara Alami

Cara Mengecilkan Pori-pori di Wajah Secara Alami

Tips      

27 Apr 2022 | 514


Memiliki kulit wajah yang berpori-pori besar memang kerap menjadi masalah karena penampilan menjadi kurang nyaman dipandang. Ukuran pori-pori dipengaruhi oleh tiga faktor utama yaitu jenis ...

Google : Kami Donasikan Rp 12,8 Triliun untuk Produksi APD dan Masker bagi Tenaga Medis

Google : Kami Donasikan Rp 12,8 Triliun untuk Produksi APD dan Masker bagi Tenaga Medis

Tekno      

29 Maret 2020 | 923


Alphabet sebagai Induk perusahaan Google berencana akan memberikan donasi sebesar USD 800 juta atau jika dihitung akan setara dengan Rp 12,8 triliun. Google sangat mendukung akan program ...

Selain Jadi yang Terbersih, Inilah Daya Tarik Desa Penglipuran Bali

Selain Jadi yang Terbersih, Inilah Daya Tarik Desa Penglipuran Bali

Wisata      

14 Des 2021 | 592


Desa Penglipuran yang berada di Kabupaten Bangli, Provinsi Bali telah menjadi desa tersohor di mata dunia dengan julukan desa terbersih di dunia. Selain menjadi desa terbersih ketiga di ...

Yuk Buat Minuman Pereda Gejala Omicron

Yuk Buat Minuman Pereda Gejala Omicron

Kuliner      

31 Jan 2022 | 410


Gejala pasien yang terinfeksi omicron dilaporkan mirip dengan gejala flu biasa. Salah satu gejalanya, yakni radang tenggorokan. Seseorang yang mengalami radang tenggorokan akan mengalami ...

Rejeki Nomplok, Pelayan Restoran di Amerika Ini Dapat Tips Rp 14 Juta

Rejeki Nomplok, Pelayan Restoran di Amerika Ini Dapat Tips Rp 14 Juta

Unik      

22 Nov 2020 | 1056


Aghil - Istilah rezeki datang dengan cara yang tak terduga ternyata benar. Hal ini dialami sendiri oleh salah satu karyawan restoran di Washington, Amerika Serikat bernama Cassy ...

Muhammadiyah Umumkan Puasa 1 Ramadhan 1443 Jatuh pada 2 April 2022

Muhammadiyah Umumkan Puasa 1 Ramadhan 1443 Jatuh pada 2 April 2022

Tips      

13 Feb 2022 | 696


Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah mengumumkan awal Ramadhan 1443 Hijriah jatuh pada Sabtu, 2 April 2022. Hal ini diketahui berdasarkan hasil hisab hakiki wujudul hilal yang dipedomani oleh ...

Copyright ©2024 WarungInformasi.com - All rights reserved