hijab
Hati-hati dengan Hati

Hati-hati dengan Hati

5 Agu 2021
1193x
Ditulis oleh : Admin

Cinta tanpa adanya rasa percaya dan juga kesetiaan yang tulus sangat mungkin membuat jalinan sebuah hubungan yang sudah dibangun akan rusak, bahkan bisa juga terputus ditengah jalan. Hubungan baik itu hubungan pacaran atau hubungan pernikahan, kedua-duanya sama-sama memerlukan adanya komitmen yang baik, hati yang sama-sama sejalan dan mantap dari kedua belah pihak, dan juga rasa saling percaya dan rasa setia kepada pasangan.

Kita juga harus tahu bahwa hubungan yang terlihatnya baik-baik saja dan terlihat bahagia, belum tentu tanpa ada masalah di dalamnya. Kita tidak tahu apakah didalamnya semua berjalan baik-baik saja. Ketika ada celah yang mungkin tidak seberapa, ini bisa saja merusak segalanya yang sudah sekian lama dijaga. Baik dari pasangan atau dari diri kita sendiri yang mampu memegang rasa percaya di hati, akan mudah saja tergoda dengan berbagai hal yang bisa merusak hubungan. Jangan sampai sedikit saja kita lengah, kehadiran akan pihak ketiga bahkan dengan mudahnya akan merusak segalanya.

Memang jatuh cinta adalah perkara yang sangat mudah, disaat seseorang merasa nyaman, terlindungi dan bisa melepas tawa dengan bebas dengan seeorang, tidak akan butuh waktu yang lama untuk seseorang itu untuk jatuh cinta pada orang tersebut. Karena begitu mudahnya jatuh cinta tidak sedikit orang yang jatuh cinta pada pandangan pertama. Namun sayang terkadang dengan mudahnya jatuh cinta ini nampaknya tidak berimbang dengan menjaga kesetiaan.

Rasa percaya dan menjaga perasaan dengan tulus untuk tetap setia kepada hanya satu orang, itu membutuhkan kesabaran yang sangat ekstra. Karena begitu banyak godaan diluar sana yang membuat kita harus sangat kuat. Jadi sebosan apapun dan secapek apapun atau rasa lelah yang bagaimanapun kepada pasangan kita atau sebaliknya, kita harus tetap menjaga kesetiaan itu karena setia adalah point penting dalam sebuah hubungan.

Komunikasi yang baik itu juga sangat penting untuk menghindari hubungan yang kandas ditengah jalan, sering adanya salah paham sering menjadi penyebab rusaknya hubungan. Oleh karena itu sangat penting untuk selalu menjaga komunikasi yang baik diantara kedua belah pihak. Selalu bicarakan semua hal tentang apapun itu dari hati kehati dengan perasaan tenang,sopan, sabar dan bijaksana.

Semua masalah yang timbul selesaikan dengan kepala dingin, jangan mudah mengambil keputusan dengan mengakhiri hubungan apalagi menilai negatif apa yang sudah dilakukan oleh pasangan kita. Jaga harga diri pasangan dan diri kamu sendiri dengan tetap menjadi pribadi yang bijaksana, berpikiran dewasa dan harus selalu meminimalisir rasa kecewa diantara pasangan. Supaya hubungan yang dijalin selama bertahun tahun bisa bertahan dengan baik dan kokoh dengan selalu menjaga komunikasi yang baik dan selalu berhati-hati menjaga hati.

Berita Terkait
Baca Juga:
Begini Sakitnya Sakaratul Maut bagi Orang yang Hatinya Kotor

Begini Sakitnya Sakaratul Maut bagi Orang yang Hatinya Kotor

Tips      

16 Agu 2021 | 1116


Setiap amal perbuatan di dunia akan mempengaruhi kebersihan hati dan semua itu akan menjadi pertanggungjawaban manusia kelak. Adapun orang yang hatinya kotor akan ...

Bahaya Tersembunyi Dari Tahu yang Tidak Kamu Sadari, Jangan Lagi Konsumsi Makanan Ini Secara Berlebihan

Bahaya Tersembunyi Dari Tahu yang Tidak Kamu Sadari, Jangan Lagi Konsumsi Makanan Ini Secara Berlebihan

Tips      

11 Agu 2021 | 952


Siapa sih yang tak pernah mencicipi tahu? Sudah pasti banyak di antara kamu yang pernah mencicipi tahu bukan. Tahu sendiri terbuat dari biji kedelai yang diperas untuk ...

Ingin Tampil Lebih Berkelas, 8 Inspirasi Padu Padan Blazer Ini Wajib Hijaber Coba

Ingin Tampil Lebih Berkelas, 8 Inspirasi Padu Padan Blazer Ini Wajib Hijaber Coba

Fashion      

26 Feb 2022 | 391


Padu padan blazer buat hijabers saat ini banyak dicari oleh perempuan. Sebab blazer memang tak pernah gagal menyajikan tampilan yang terkesan profesional dan berkelas. Tidak cuma dipakai ...

Akashi Kaikyo Bridge, Ini Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia yang Antigempa

Akashi Kaikyo Bridge, Ini Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia yang Antigempa

Unik      

17 Mei 2022 | 466


Shikoku berarti empat (shi) provinsi (koku). Pulau ini meliputi prefektur atau provinsi Ehime (Iyo) di barat, Kagawa (Sanuki) di utara, Tokushima (Awa) di timur, dan Kochi (Tosa) di ...

Gadai BPKB Mobil dan Motor Mudah Cepat Tanpa Ribet

Gadai BPKB Mobil dan Motor Mudah Cepat Tanpa Ribet

Tips      

27 Jun 2022 | 381


BPKB atau Bukti Kepemilikan Kendaraan Bermotor ini sudah tidak asing lagi bukan? Dan ternyata BPKB bisa membantu anda yang sangat membutuhkan dana tunai. BPKB bisa menjadi solusi cepat dan ...

Sewa Alphard Depok Rekomen Banget Deh

Sewa Alphard Depok Rekomen Banget Deh

Wisata      

14 Jul 2021 | 778


Sekarang ini sewa mobil adalah salah satu pilihan yang tepat jika anda mau liburan bareng keluarga atau dengan teman-teman. Mobil adalah salah satu moda transportasi pilihan yang tepat ...

Copyright ©2024 WarungInformasi.com - All rights reserved